My Little Story Goes Here

Breaking

Selasa, 10 Agustus 2021

BTC Menembus $ 43.000 Di Tengah Beberapa Sinyal Bullish


Setelah bangkit kembali dari $30.000 beberapa minggu yang lalu, Bitcoin keluar dari zona bawahnya dan memulai reli ke level tertinggi di angka $43.700 untuk pertama kalinya sejak Mei. Dalam pantauan saya meskipun saya tidak melakukan trading di cryptocurrency. Saya melihat bahwa telah terjadi arus keluar sebanyak 57.000 BTC dari bursa dalam hitungan 24 jam pada tanggal 29 Juli. Itu adalah arus keluar yang cukup tinggi setidaknya untuk tahun ini.
Di sisi lain, menurut analisis teknis saya, BTC telah melakukan klaim EMA 21-Minggu dan EMA 200-hari sebagai dukungan. EMA 200-hari selalu bertindak sebagai ukuran sentimen investor-investor yang sudah lama  ( Bisa di kalian kategorikan sebagai Investor jangka panjang ) Sedangkan EMA 21-Minggu adalah indikator pasar Bull yang lazim. Secara keseluruhan,, tampaknya arah pasar BTC ini mulai bullish.